Repository Sumber Sejarah

Sistem ini merupakan penggabungan beberapa sistus atau penyedia sumber sejarah digital yang sudah dipublish secara luas oleh penyedia jasa tersebut.

Sumber-sumber yang telah ada disatukan dalam sebuah sistem dan dikalisfikasi sesuai dengan berbagai kriteria.

Adapun sumber-sumber yang ditampilkan dalam sistem ini dalah sumber yang dapat dipercaya karena dalam sumber-sumber ini merupakan sumber yang di publikasikan oleh lembaga-lembaga negara ataupun lembaga yang memiliki kredibilitas baik.

Sistem ini dirancang sebagai sebuah media pembelajaran untuk mempermudah mahasiswa memahani sumber-sumber yang kredibel dan tersedia secara online dan telah disatukan sehingga mahasiswa tinggal memilih sumber yang telah diklasifikasi dalam database.

Lebih lanjut fungsi utama dari sistem ini dalam memperkuat penggunaan sumber sejarah dalam penulisan karya ilmiah sejarah untuk semua kalangan terutama mahasiswa.

Dihimpun oleh Dennys Pradita, M.A.